Tag: rohingya

  • September (Yang Tak) Ceria

    Akhirnya September datang, seorang penulis pernah bercerita bahwa bulan-bulan yang diakhiri dengan -ber adalah bulan dimana hujan datang menyambangi bumi dan September adalah sang pelopor, dimana di bulan ini hujan untuk pertama kali menyambangi, datang dengan malu-malu, tidak percaya diri, namun sangat dinanti. Maka bulan ini identik dengan cinta dan orang banyak menikah di bulan…

  • Prolog yang jadi Epilog

    Jadi penulis itu susah. Mengawali menulis apalagi. Namun lebih sulit menjadi penulis yang istiqomah, malah lebih mudah menjadi penulis bestseller. Gw contohnya, udah berminggu-minggu bengong di depan laptop gak atau apa yg mau ditulis. Kebetulan gw bikin zine yg semua pembaca udah tahu namanya. Burjo, ya itulah nama zine gw. Burjo memang menjadi salah satu…

  • Muslim Rohingya dan Mimpi Buruk Nasionalisme

    Setiap Muslim ibarat satu tubuh, apabila ada salah satu bagian tubuh yang sakit maka bagian yang lain akan merasakan demam dan sakitnya., Rasulullah Muhammad Saw. Di tengah hiruk pikuk kesibukan kita menonton aksi para jagoan lapangan hijau di belahan Eropa sana. Tidak terasa di dekat kita ribuan hingga jutaan saudara seiman seaqidah tertumpah darahnya. Mereka…